cita damai

Kuskus Beruang

Diposting oleh zaens Kamis, 07 Oktober 2010


4. Kuskus Beruang (Ailurops ursinus)
Habitat : Sulawesi
Binatang ini termasuk jenis binatang berkantung. Betinanya membawa anaknya di dalam kantung di bagian perut. Hewan ini juga tinggal di bagian hutan gan, tepatnya di bagian atas pohon. Hewan ini memang sangat lucu gan, tapi ternyata nasib mereka tragis! Nasib kuse atau kuskus mulai terancam. Tahukah agan kalau pada tahun 1998, selama enam bulan survey di Sangihe, Sulawesi, orang tidak menemukan satu ekor kuskus pun di atas pohon! Bukan sesuatu yang harus dibanggakan ~

Posting Komentar